Pangastuti, Dyah Ani, Wahyono, Rudi and Cahyaningsih, Diyah Sukanti ORCID: https://orcid.org/0000-0002-9810-5075 (2016) Analisis Kompetensi Dosen Pada Mata Kuliah Akuntansi Keuangan Berbasis IFRS. In: Seminar Nasional Manajemen Ekonomi Akuntansi (SENMEA) 2016- UNPGRI KEDIRI, 2016, Universitas Nusantara PGRI KEDIRI.
Preview |
Text
16. ANALISIS KOMPETENSI DOSEN PADA MATA KULIAH AKUNTANSI.pdf Download (863kB) | Preview |
Preview |
Text
16. SEMNEA 2016_001.pdf Download (2MB) | Preview |
Preview |
Text
16. TURNITIN_ANALISIS KOMPETENSI DOSEN PADA MATA KULIAH AKUNTANSI KEUANGAN BERBASIS IFRS.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan: 1). Mendeskripsikan kompetensi pedagogik dosen mata kuliah akuntansi keuangan
berbasis IFRS 2). Mendeskripsikan kompetensi profesional dosen pada mata kuliah akuntansi keuangan
berbasis IFRS. Survey dilakukan terhadap dosen Perguruan Tinggi Swasta di Malang yang mengampu mata
kuliah Pengantar Akuntansi, Akuntansi Keuangan Menengah, dan Teori Akuntansi. Hasil survey dapat
disimpulkan bahwa kompetensi pedagogik dosen akuntansi keuangan rata-rata cukup baik. Persiapan dosen
dimulai dengan menyusun dan menjelaskan silabus dan rencana pembelajaran kepada mahasiswa, penyajian
materi pembelajaran sudah dikaitkan dengan realitas kehidupan, strategi pembelajaran dilakukan dengan
model kooperatif dengan mengelompokkan mahasiswa, dosen menggunakan media pembelajaran untuk
menghasilkan pesan yang menarik. Proses pembelajaran dimulai dengan memberi kesempatan berpartisipasi
aktif dan memberi kuis pada setiap selesai pembahasan materi, kemudian dilanjutkan penilaian proses belajar
yang didukung dengan dokumen protofolio. Analisis kompetensi profesional tentang akuntansi keuangan
berbasis IFRS, dari jumlah dosen yang diteliti hampir 50% sudah mengajarkan materi IFRS pada mata kuliah
yang diampu, selalu mengikuti perkembangan materi IFRS, menyesuaikan materi dengan perkembangan IFRS,
tetapi masih sebagian kecil yang melakukan penelitian berbasis IFRS dan menyusun buku ajar, dukungan dana
dari lembaga dalam mengikuti seminar atau workshop perlu ditingkatkan.
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Additional Information: | Diyah Sukanti Cahyaningsih NIDN: 0712017501 |
Uncontrolled Keywords: | Kompetensi, Akuntansi Keuangan, IFRS |
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Akuntansi |
Depositing User: | Rita Juliani |
Date Deposited: | 23 Oct 2022 14:14 |
Last Modified: | 23 Oct 2022 14:14 |
URI: | https://eprints.unmer.ac.id/id/eprint/2949 |
Actions (login required)
View Item |