Handrianto, Handrianto (2006) Faktor-faktor yang mempengaruhi kepuasan konsumen dalam membeli polis asuransi di Bumi Putera Cabang Mojokerto (studi pada pemegang polis asuransi jiwa Bumi Putera Cabang Mojokerto Jawa Timur). Undergraduate thesis, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Merdeka Malang.
Preview |
Text
COVER.pdf Download (112kB) | Preview |
Preview |
Text
BAB 1.pdf Download (39kB) | Preview |
Text
BAB 2.pdf Restricted to Repository staff only Download (106kB) |
|
Text
BAB 3.pdf Restricted to Repository staff only Download (90kB) |
|
Text
BAB 4.pdf Restricted to Repository staff only Download (222kB) |
|
Text
BAB 5.pdf Restricted to Repository staff only Download (55kB) |
|
Preview |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (76kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini merupakan studi kasus pada AJB BUMI PUTERA
cabang Mojokerto dengan judul “Faktor-faktor yang
MempengaruhiKepuasan Konsumen dalam Membeli Polis Asuransi Jiwa di Bumi Putera Cabang Mojokerto (Studi pada Pemegang Polis Assuransi Jiwa Bumi Putera Cabang Mojokerto Jawa Timur)”. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh kualitas pemasaran jasa asuransi (bukti langsung, daya tanggap, empati, jaminan, keandalan) terhadap kepuasan pemegang polis asuransi dan untuk mengettahui variabel apa yang berpengaruh dominan terhadap kepuasan konsumen.
Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian nu
menggunakan metode analisis deskriptif kualitatif dengan menggunakan pengujian statistik (regresi linier berganda) terhadap variabel bukti langsung, daya tanggap, empati, jaminan, dan keandalan.
Berdasarkan hasil penelitian diperoleh koefisien regresi variabel bukti langsung 0,168; daya tanggap 0,217; empati 0,261; jaminan 0,231; dan keandalan 0,150. Dari data penelitian tersebut diperleh kesimpulan sebagai berikut: (1) Kelima variabel tersebut memberikan kontribusi
pengaruh 67,8%, dengan demikian memberikan pengaruh yang signifikan terhadap kepuasan konsumen. (2) variabel yang berpengaruh paling dominan terhadap kepuasan konsumen adalah jaminan.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | Handrianto NIM : 01220166 |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen |
Depositing User: | Gendhis Dwi Aprilia |
Date Deposited: | 12 Jul 2021 07:20 |
Last Modified: | 12 Jul 2021 09:37 |
URI: | https://eprints.unmer.ac.id/id/eprint/781 |
Actions (login required)
View Item |