Puspasari, Triayuningsih (2006) Analisis laporan keuangan guna menilai kinerja keuangan ( Studi kasus pada beberapa Perusahaan rokok yang terdaftar di BEJ ). Undergraduate thesis, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Merdeka Malang.
Preview |
Text
COVER.pdf Download (493kB) | Preview |
Preview |
Text
BAB 1.pdf Download (103kB) | Preview |
Text
BAB 2.pdf Restricted to Repository staff only Download (161kB) |
|
Text
BAB 3.pdf Restricted to Repository staff only Download (26kB) |
|
Text
BAB 4.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
|
Text
BAB 5.pdf Restricted to Repository staff only Download (14kB) |
|
Preview |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Setiap perusahaan dalam menjalankan kegiatan ekonominya memiliki dua
tujuan utama yaitu memperoleh laba dan menjaga kelangsungan hidup
perusahaanya. Guna mengetahui bagaimana keadaan keuangan
perusahaan maka dapat diketahui melalui laporan keuangan yang
diterbitkan perusahaan sehingga dapat diketahui kinerja keuangannya.
Untuk menilai keberhasilan kinerja keuangan perusahaan dengan cara
menganalisislaporan keuangan yang telah dikeluarkan oleh perusahaan
yang terdiri dari Laporan L/R, Laporan Perubahan Modal dan Neraca serta
laporan keuangan lainnya. Sebagai alat yang digunakan untuk
menganalisis digunakan Ratio keuangan. Adapun ratio keuangan yang
digunakan antara lain Ratio Likuiditas, Ratio Aktivitas, Ratio Solvabilitas
dan Ratio Profitabilitas. Adapun tujuan dari menganalisis laporan
keuangan pada beberapa perusahaan rokok yang terdaftar di BEJ adalah
untuk mengetahui dan membandingkan kinerja keuangan perusahaanperusahaan rokok berdasarkan analisis ratio keuangannya. Setelah
dilakukan perhitungan terhadap laporan keuangan beberapa perusahaan
rokok dengan menggunakan ratio keuangannya dapat diketahui keadan
perusahaan yang dilihat melalui ratio likuiditas, aktivitas dan
profitabilitasnya PT HM Sampoerna Tbk memiliki tingkat likuiditas,
aktivitas serta profitabilitas yang paling baik, sedangkan untuk ratio
solvabilitas PT Gudang Garam Tbk yang memiliki tingkat solvabilitas yang
paling baik.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | Nama : Triayuningsih Puspitasari NIM : 02230121 |
Uncontrolled Keywords: | Analisis laporan keuangan, kinerja, perusahaan rokok |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Akuntansi |
Depositing User: | Surya Dannie |
Date Deposited: | 05 Mar 2021 02:07 |
Last Modified: | 05 Mar 2021 02:07 |
URI: | https://eprints.unmer.ac.id/id/eprint/559 |
Actions (login required)
View Item |