Heriana, Tutik and Yuwono, Amrih ORCID: https://orcid.org/0009-0007-8135-9793 Strategi manajemen keuangan keluarga dalam menghadapi massifitas terpaan iklan. pp. 18-29. (Unpublished)
Preview |
Text
Strategi Manajemen Keuangan Keluarga Dalam Menghadapi MAssifitas Terpaan Iklan.pdf Download (581kB) | Preview |
Preview |
Text
HASIL CEK PLAGIASI.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Dalam mamanajemen keuangan keluarga agar tepat saran dan berhasil sesuai dengan yang diharapkan dan dicita citakan setiap keluarga memang tidak gampang. Terbukti banyak keluarga yang gagal dalam masalah keuangan di rumah tangganya. Seringkali masalahnya bukan kurangnya pendapatan tapi kebanyakan adalah pada pola kebiasaan yang salah dalam mengelola keuangan. Pengaruh massifitas iklan tentu saja terus menggoda seperti diskon, harga murah, mode, trend, kualitas bagus, bahkan juga SPG yang menarik tapi jika tetap berpegang pada prioritas kebutuhan dan berpikir rasional dan realistis maka pasti tidak akan
gampang tergoda. Rasional disini adalah apakah memang benar sangat membutuhkan barang tersebut atau sekedar keinginan yang merupakan bagian dari gaya hidup. Realistis dengan berpedoman pada jumlah dana yang dimiliki, jangan terpancing untuk melakukan hutang sebagai alternative pembelanjaan. Disarankan jika ada dana lebih dalam suatu
keluarga lebih baiknya adalah melakukan investasi, selain berharap nilai lebih juga menghindari pemboroasan jika dana berupa cash. Godaan akan lebih banyak jika kecenderungan memegang uang cash, seakan ada dana
lebih yang harus dikeluarkan untuk konsumtif
Item Type: | Article |
---|---|
Additional Information: | Nama : Amrih Yuwono NIDN : 0717026103 |
Uncontrolled Keywords: | Manajemen keuangan keluarga, iklan |
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Divisions: | PSDKU Ponorogo > S1 Manajemen |
Depositing User: | Surya Dannie |
Date Deposited: | 15 Jun 2023 01:49 |
Last Modified: | 15 Jun 2023 01:49 |
URI: | https://eprints.unmer.ac.id/id/eprint/3416 |
Actions (login required)
View Item |