Search for collections on University of Merdeka Malang Repository

Dampak Attraction, Accessibility, Amenity, Ancillary Terhadap Minat Berkunjung Wisatawan Di Destinasi Wisata Religi Makam Gus Dur Kabupaten Jombang

Zuhriah, Iklima Aminatuz, Alvianna, Stella, Hidayatullah, Syarif ORCID: https://orcid.org/0000-0002-6085-0993, Patalo, Ryan Gerry and Widiawati, Diah (2022) Dampak Attraction, Accessibility, Amenity, Ancillary Terhadap Minat Berkunjung Wisatawan Di Destinasi Wisata Religi Makam Gus Dur Kabupaten Jombang. Jurnal TESLA: Perhptelan-Destinasi Wisata-Perjalanan Wisata, 2 (1). pp. 1-11. ISSN 2809-400X

[thumbnail of 11. Dampak Attraction, Accessibility, Amenity, Ancillary Terhadap Minat ....pdf]
Preview
Text
11. Dampak Attraction, Accessibility, Amenity, Ancillary Terhadap Minat ....pdf

Download (765kB) | Preview
[thumbnail of 11. Hasil Cek Plagiasi.pdf]
Preview
Text
11. Hasil Cek Plagiasi.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Jawa Timur memiliki banyak tempat tujuan wisata yang memiliki potensi besar salah satunya wisata religi. Salah satu destinasi wisata yang banyak dikunjungi wisatawan di Kabupten Jombang ialah Wisata Religi Makam Gus Dur. Penelitian ini menggambarkan tentang dampak Attraction, Accessibility, Amenity, Ancillary Destinasi Wisata Religi Makam Gus Dur Jombang terhadap Minat Berkunjung Wisatawan. Populasi penelitian ini adalah wisatawan yang berminat berkunjung ke Wisata Religi Makam Gus Dur Jombang dengan sampel sejumlah 75 responden. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif, regresi linier berganda, dan uji hipotesis. Hasil penelitian diperoleh bahwa variabel attraction dan ancillary berpengaruh signifikan secara parsial terhadap minat berkunjung wisatawan, sedangkan accessibility dan amenity berpengaruh signifikan secara parsial terhadap minat berkunjung wisatawan. Keempat variabel bebas memiliki pengaruh simultan terhadap minat berkunjung wisatawan, dan pada pengujian hipotesis diketahui bahwa attraction merupakan variabel yang paling dominan berpengaruh terhadap minat berkunjung wisatawan ke wisata religi makam Gus Dur di Kabupaten Jombang. Hal ini dapat disimpulkan bahwa ketika wisatawan berminat untuk mengunjungi wisata religi makam Gus Dur yang paling diinginkan adalah melihat dan meikmati atraksi wisata yang ada di wisata religi tersebut.

Item Type: Article
Additional Information: Syarif Hidayatullah NIDN: 0731057101
Uncontrolled Keywords: Attraction; Accessibility; Amenity; Ancillary;Minat Berkunjung Wisatawan
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen
Depositing User: Rita Juliani
Date Deposited: 23 Jan 2023 10:42
Last Modified: 23 Jan 2023 10:42
URI: https://eprints.unmer.ac.id/id/eprint/2964

Actions (login required)

View Item View Item