Search for collections on University of Merdeka Malang Repository

Effect of molecular weight of polymer on the luminescence properties of nanocomposite zinc oxide / polyethylene glycol

Mikrajuddin, Mikrajuddin (2003) Effect of molecular weight of polymer on the luminescence properties of nanocomposite zinc oxide / polyethylene glycol. Jurnal Diagonal, 4 (1).

Full text not available from this repository.

Abstract

Nanocomposite polimer elektrolit yang memancarkan cahaya (seng oksida/polietilen glikol: litium ion) telah dibuat dengan mengubah-ubah berat molekul dari polimer. Pengubahan berat molekul ternyata tidak berpengaruh banyak para kristalinitas dari partikel yang dihasilkan jika jumlah molaritas etilen glikol yang digunakan sama. Penggunaan polymer yang memiliki berat molekul besar cenderung memperkecil ukuran partikel yang dihasilkan, yang pada gilirannya memperbesar intensitas luminisensi sebagai akibat meningkatnya konsentrasi jumlah partikel. Berdasarkan foto TEM sample yang dibuat dengan PEG dengan berat molekul 500,000 didapat ukuran partikel sekitar 5 nm, cukup dekat dengan nilai perkiraan menggunakan rumus Warren-Scheerer atau rumus kebergantungan band gap pada ukuran partikel.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Fotoluminisensi, nanopartikel, polimer elektrolit, seng oksida, nanoparticles, photoluminescence, polymer electrolyte, zinc oxide
Divisions: Fakultas Teknik > S1 Teknik Elektro
Depositing User: tassa Natassa Auditasi
Date Deposited: 23 Feb 2022 05:23
Last Modified: 23 Feb 2022 05:23
URI: https://eprints.unmer.ac.id/id/eprint/2677

Actions (login required)

View Item View Item