Suhartono, Tonny (2003) Analisa tata ruang dan karakter kota. Jurnal Ilmu-Ilmu Teknik Diagonal, 4 (3).
Full text not available from this repository.Abstract
Pembahasan tulisan ini, sebenarnya ingin mendalami kondisi fisik yang dikaitkan dengan teori-teori urban yang ada. Mengingat banyak isu-isu yang mengatakan pembentukan ruang kota harus berkaitan dengan aspek fisik dan faktor-faktor yang melatar-belakanginya, mengingat akhir-akhir ini terjadi kecenderungan penurunan kualitas arsitektur tata ruang dan karakter yang lebih menekankan segi fungsional dan pemenuhan kepentingan perekonomian semata. Redevelopment fisik yang sangat deterministik membuat lingkungan kota semakin kacau dan menyebabkan terjadinya pergeseran-pergeseran yang menyebabkan citra kota memudar. Sedang pendekatan yang dipakai adalah pendekatan observasi kondisi non fisik (aktifitas manusianya), yang dilandasi pendekatan konseptual dengan teori perancangan kota Kevin Linch. Dimana didalamnya dapat untuk menguji dan mengkaji kecocokan atau ketidak cocokan suatu proses perancangan kota.
Item Type: | Article |
---|---|
Additional Information: | Nama : Tonny Suhartono NIDN : 0723115801 |
Uncontrolled Keywords: | Proses oriented, instant culture, specific culture. |
Divisions: | Fakultas Teknik > S1 Teknik Arsitektur |
Depositing User: | tassa Natassa Auditasi |
Date Deposited: | 22 Feb 2022 02:01 |
Last Modified: | 22 Feb 2022 02:01 |
URI: | https://eprints.unmer.ac.id/id/eprint/2654 |
Actions (login required)
View Item |