Search for collections on University of Merdeka Malang Repository

Membangun kompetensi melalui learning organization

Firdiansjah, Achmad (2001) Membangun kompetensi melalui learning organization. Jurnal Ekonomi, 5 (3).

Full text not available from this repository.

Abstract

Dunia usaha kini makin menyadari bahwa untuk mempertahankan keberhasilannya secara sinambung, perlu makin banyak bertumpu pada kapasitas riilnya. Kapasitas riil dibangun di sekitar kompetensi inti (core competence) yang berbasis modal insani yang berwujud kompetensi, inovasi, motivasi dan wawasan aspiratif dari para pelakunya. Menyadari bahwa suatu perusahaan tidak dapat menjadi terbaik di dalam semua segi kegiatan usaha, maka kompetensi inti itu perlu dikembangkan lebih lanjut melalui kerja sama antar perusahaan. Pengembangan jaringan usaha akan memberi perusahaan akses yang lebih baik atas informasi usaha. Perusahaan yang dapat terus memperbarui dirinya sendiri secara inovatif akan menjadi suatu organisasi pembelajaran yang selalu siap untuk menghadapi tantangan yang ditimbulkan oleh lingkungan usaha yang bergejolak.

Item Type: Article
Additional Information: Nama : Achmad Firdiansjah NIDN : 0707076901
Uncontrolled Keywords: kompetensi, inovasi, organisasi pembelajaran
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen
Depositing User: tassa Natassa Auditasi
Date Deposited: 10 Feb 2022 01:36
Last Modified: 10 Feb 2022 01:36
URI: https://eprints.unmer.ac.id/id/eprint/1834

Actions (login required)

View Item View Item