Search for collections on University of Merdeka Malang Repository

Telaah terhadap "critical legal studies movement" dan kemungkinan pemakaiannya dalam perspektif korporasi di Indonesia

Sunarjo, Sunarjo (2002) Telaah terhadap "critical legal studies movement" dan kemungkinan pemakaiannya dalam perspektif korporasi di Indonesia. Jurnal Penelitian: Edisi Ilmu-Ilmu Sosial, 13 (1).

Full text not available from this repository.

Abstract

Sebagaimana halnya dalam revolusi ilmu pengetahuan, suatu paradigma yang sudah tidak dapat lagi menjawab dan menyelesaikan permasalahan yang ada maka secara revolusioner akan digantikan dengan paradigma baru yang lebih relevan. Demikianjuga ketika suatu masyarakat mengalami kebuntuan di dalam menangani dan memecahkan masalah-masalah kemasyarakatan, termasuk masalah hukum di bidang korporasi, maka sebaiknya ada pemikiran alternatif sebagai kontra hegemoni yang berkembang saat itu. Peluang perubahan terbuka lebar sehingga dapat dihindari terjadinya stagnasi yang menjurus pada ketidakpastian.

Item Type: Article
Additional Information: Nama : Sunarjo
Uncontrolled Keywords: Critical legal studies movement, korporasi, dan paradigma
Divisions: Fakultas Hukum > S1 Hukum
Depositing User: Gendhis Dwi Aprilia
Date Deposited: 09 Feb 2022 02:28
Last Modified: 09 Feb 2022 02:28
URI: https://eprints.unmer.ac.id/id/eprint/1818

Actions (login required)

View Item View Item