Search for collections on University of Merdeka Malang Repository

Pengaruh proses pembentukan roll bending pada pipa ST 40 dengan perubahan sudut 45° dan 90° terhadap nilai kekerasan

Mardjuki, Mardjuki (2005) Pengaruh proses pembentukan roll bending pada pipa ST 40 dengan perubahan sudut 45° dan 90° terhadap nilai kekerasan. Jurnal Teknik Mesin Transmisi, 1 (2). pp. 101-108. ISSN 2580-2283 (e) 0216-3233 (p)

[thumbnail of Pengaruh proses pembentukan roll bending pada pipa ST 40 dengan perubahan sudut 45° dan 90° terhadap nilai kekerasan.pdf]
Preview
Text
Pengaruh proses pembentukan roll bending pada pipa ST 40 dengan perubahan sudut 45° dan 90° terhadap nilai kekerasan.pdf

Download (36kB) | Preview

Abstract

Semakin berkembangnya teknologi pengolahan bahan khususnya besi dan baja terhadap proses pembentukan logam telah mengalami kemajuan yang pesat, hal ini disebabkan bahan ini memegang peranan penting dalam menunjang perkembangan teknologi terutama dalam bidang kontruksi dan industri.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bahwa pipa baja yang telah mengalami proses roll bending akan meningkat nilai kekerasannya dibandingkan pipa sebelum mengalami proses pengerolan. Pegerolan terhadap pipa baja ST40 dengan sudut roll bending 45° dan 90° menunjukkan bahwa logam akan mengalami pengerasan setelah proses roll bending dilakukan dan didapatkan harga kekerasan minimum rata-rata 17,4 HRC yaitu pada sudut roll 45o bagian luar, pada bagian dalam meningkat 19,6 HRC dan yang dilakukan pada sudut 90o didapat nilai kekerasan bagian luar 17,7 HRC dan bagian dalam mempunyai nilai kekerasan 21 HRC.

Item Type: Article
Additional Information: Nama : Mardjuki ; NIDN : 0712085502
Uncontrolled Keywords: Proses pembentukan logam, roll bending, kekerasan
Divisions: Fakultas Teknik > S1 Teknik Mesin
Depositing User: Gendhis Dwi Aprilia
Date Deposited: 01 Feb 2022 11:29
Last Modified: 01 Feb 2022 11:29
URI: https://eprints.unmer.ac.id/id/eprint/2348

Actions (login required)

View Item View Item