Search for collections on University of Merdeka Malang Repository

Penanganan Kredit Macet Pada BRI Cabang X

Hohedu, Triska Rifanti and Dewi, Any Rustia (2019) Penanganan Kredit Macet Pada BRI Cabang X. Jurnal Ilmiah Bisnis Dan Perpajakan (Bijak), 1 (1). pp. 34-43. ISSN 2656-4297

[thumbnail of HASIL CEK PLAGIASI.pdf]
Preview
Text
HASIL CEK PLAGIASI.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of ARTIKEL.pdf]
Preview
Text
ARTIKEL.pdf

Download (662kB) | Preview

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengetahui cara penanganan kredit macet untuk meminimalkan tingkat NPL di Bank BRI Cabang X. Data yang dikumpulkan berupa data primer dan data sekunder. Metode yang digunakan adalah kualitatif deskriptif. Hasil temuan adalah proses atau cara penanganan kredit macet yang diterapkan pada Bank BRI Cabang X melalui faktor internal dan eksternal dapat dilihat dari angka pada tabel NPL bahwa penanganan kredit macet dilakukan dengan sangat baik.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa penanganan kredit pada Bank BRI Cabang X dilakukan dengan cara kehati-hatian pegawai Account Officer (AO) dalam hal pemilihan nasabah dengan memperhatikan berbagai hal yang harus dipertimbangkan seperti jenis usaha, karakter, dan kredibilitas dari calon nasabah. Alasannya adalah tindakan AO dalam penentuan nasabah sangat berpengaruh pada lancar tidaknya pembayaran angsuran di masa mendatang. Disamping itu ada beberapa faktor yang berada diluar kendali pegawai AO seperti peningkatan usaha, resiko usaha, dan karakter dari nasabah itu sendiri yang tidak bisa di prediksi sejak awal oleh pegawai AO. Apabila erjadi kredit bermasalah upaya penyelamatan kredit juga dilakukan salah satunya penerapan prinsip 3R dan yang paling sering diterapkan adalah restructuring.

Item Type: Article
Additional Information: Any Rustia Dewi NIDN: 0701106201
Uncontrolled Keywords: Penanganan, Kredit Macet
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Akuntansi
Depositing User: Rita Juliani
Date Deposited: 26 Nov 2021 02:51
Last Modified: 26 Nov 2021 02:59
URI: https://eprints.unmer.ac.id/id/eprint/1048

Actions (login required)

View Item View Item